Tekan Angka Penggguna Narkoba Sleman Buat Pilot Project Bersinar
Jumat, 17 Desember 2021 | 06:17 WIBSleman - media Pastvnews.com Sebanyak 8 Kalurahan di Kabupaten Sleman mendeklarasikan Pencanangan Desa Bersih Narkoba (BERSINAR) dan Kampung Tangguh Anti Narkoba di Pendopo Parasamya Sleman, Kamis 16 Desember 2021.
Pencanangan dilakukan dengan pembacaan deklarasi dan penandatanganan komitmen yang dilakukan oleh Bupati Sleman, Dra.Hj. Kustini Sri Purnomo, para pejabat, dan seluruh tamu yang hadir.
Bupati Sleman, Dra. Hj. Kustini dalam sambutannya menyambut baik dengan dipilihnya 8 Kalurahan di Kabupaten Sleman ini sebagai Desa Bersinar dan Kampung Tangguh Anti Narkoba.
Ia berterima kasih kepada Badan Narkotika Nasional (BNN) dan Kepolisian Republik Indonesia beserta jajarannya yang telah mendukung upaya pemerintah dalam memutus rantai peredaran narkoba dan penyalah gunaan narkoba diwilayah Kabupaten Sleman.
Harapannya dapat lebih banyak melibatkan masyarakat dalam mencegah penyakit masyarakat tentang peredaran dan penyalah gunaan narkoba, bahkan hingga ke tingkat RT/RW. Dengan begitu maka akan bisa terwujud masyarakat yang tangguh”, ujarnya.
Sementara Kepala BNNP DIY, Brigjen. Pol. Andi Fairan S.I.K., M.S.M., menilai desa-desa yang berada di wilayah penyangga kota atau perbatasan provinsi, seperti di kabupaten sleman ini, bisa menjadi jalur yang sangat rawan akan peredaran gelap narkoba. Sehingga menjadikan desa sebagai potensi bisnis baru bagi para bandar narkoba.
“Hal ini juga dipengaruhi oleh perekonomian masyarakat desa yang kian meningkat”, ujarnya.
Lebih lanjut ia menerangkan bahwa menurut survei LIPI dan pusat penelitian, data dan informasi BNN RI pada tahun 2019 jumlah prevalensi atau yang pernah memakai narkoba di provinsi DIY menyentuh angka 2,30 %, atau setara dengan 18.082 orang Dengan asumsi penduduk DIY di tahun 2019 sejumlah 3.842.932. dengan menempatkan DIY berada posisi kelima terbesar di indonesia setelah Sumatera Utara, Sumatera Selatan, DKI Jakarta, dan Sulawesi Tengah.
Dengan data tersebut apabila semua masyarakat dan pemerintah daerah/ pemerintah desa ikut bergerak dan terlibat dalam melakukan upaya pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika, diyakini akan mampu menurunkan angka prevalensi dan mewujudkan indonesia yang bersih dari penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba”, sambung Andi.
Program Desa BERSINAR merupakan program prioritas nasional yang memberikan kewenangan kepada desa untuk membuat kebijakan dengan mengarusutamakan program pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan serta peredaran gelap narkotika dan prekursor narkotika atau dikenal dengan P4GN. Desa BERSINAR akan menjadi pilot project dalam rangka upaya P4GN.
Nantinya semua komponen masyarakat dan pemerintah desa diharapkan ikut bergerak dan terlibat dalam melakukan upaya pencegahan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika, harapnya. Mar

Video Terkait
- PAGUYUBAN LURAH SE KAB. SLEMAN "SURYO NDADARI" TOLAK PERPRES NOMOR 104 TAHUN 2021
- Pemkab Sleman Melalui Dispora Sleman Lakukan Pegukuran Sport Development Index
- Lurah Baturetno Banguntapan Bantul Lantik Kaur Tata Laksana
- DI Suport Alat Alat Cangggih Dari Brin Petani KKO Ngudi Mulyo Nglegi Patuk Gunungkidul Kian Berkembang
- Lurah Agus Purwoko Trimurti Srandakan Bantul Melaunching Logo Pokdarwis Pesona Trimurti
- Pemkab Sleman Serahkan Penghargaan Anugerah Kebudayaan dan Penyerahan Hibah Alat Musik Tahun 2021
- Ini Gelombang Kedua Pelaksanaan Pemilihan Lurah E-votingKalurahan Selomartani dan Sumberarum Sleman 2021
- Generasi Muda Masa Depan Giripurwo Purwosari Gunungkidul Kian Akrap Dengan Kabudayaan
- Komisi IV DPR RI Lakukan Kunjungan Kerja Spesifik Ke Taman Nasional Gunung Sleman
- Masa Pandemi Warga Padukuhan Gunungasem Ngoro-oro Patuk Masih Eksis Gelar Rasulan
- Masa mandemi new normal penghobi burung sudah banyak turun ke lomba
- Perundingan Bipartit PT.SRR Sementara Buntu Karyawan Minta Pesangon Normal 1, 4 Milyar ?
- Asmindo DIY Inisiasi Gelar Pameran Secara Virtual Seluruh Indonesia
- Peternak perkutut masih eksis walaupun kondisi negara di guncang virus covid 19
- Dampak Akibat Covid 19 Lama Industri Rambak Segoroyoso Terancam Bangkrut
- Relawan Bacabup Ini Kunjungi Warga Ringankan Beban
- KH Fahmi Basya 'Seluruh Dunia Menyatakan Perang Melawan Virus' Perang Dunia III
- Hampir 2 Pekan Jalan Jogja Wonosari - Patuk Gunungkidul Lengang
- Gerakan Penyemprotan Disinfektan Pemdes Terbah Patuk Libatkan Berbagai Element
- Pasangan Balon Cawub -Bacabup Ini Siap Bertarung Dikancah Pemilukada 2020
- Biawak akan serang petugas pembersih sedimen di tangkap
- Relawan "NO-TO" Lakukan Upaya Pemberantasan Covid -19
- Dwiyono Kades Terpilih Desa Kedungpoh Nglipar Menang Raih 1542 Suara
- Telaga Towati Tepus Gunungkidul Bebas Dari Polusi Udara Jahat.
- Pesona Wisata Beton Ponjong Gunungkidul
- YOGJA YOUTH FARMING" BEROPSESI JADI LABORAT PELESTARIAN ALAM
- IMOGIRI BERTEKAD LESTARIKAN SENI DAN BUDAYA WISATA
- Antisipasi kenakalan siswa SMPN 2 Jetis Bantul Jalin Komunikasi Dengan Wali Murid
- Cakades Joko Purnomo Kedungkeris Nglipar disambut meriah warga
- Bunga amarilis primadona yang bisa dikembangan diberbagai wilayah
- Angin Puting Beliung Menerjang SDN Waduk Sedikitnya 8 Rumah Warga Rusak
- Budi Oetomo Prasetyo Ponjong Gunungkidul Jabarkan Ide Nawa Karsa Manunggaling Cipta
- Jalan menuju Wisata Ke Pesisir Selatan Bantul Mulus
- Bantuan Beras Meringankan Beban Santri Dan Pengelola Ponpes
- Budi Oetomo Gunungkidul ‘Menjawab Panelis ‘Restrukturisasi Birokrasi Dan APBD Harus
- Inilah 11 Wajah Bacabup Gunungkidul 2019 Via Nasdem 'Siapakah Yang Pantas ?
- Nasdem Menjaring 11 Bacalon Bupati Gunungkidul
- Lulusan Akademi Komunitas Seni Budaya di Wisuda Sultan
- Inilah Obyek Pendidikan Semburan Air Melengkung Taman Pintar Yogya
- Zaman Kolonial Jepang Pakaian Saja Susah Baju Yang Ada Goni Seperti Ini
- Ikut Senam Sehat 2019 HUT Golkar Bantul 2 Warga Raih Sapi dan Motor
- Menikmati Semilir Angin Di Embung Merdeka Bantul'





