Politik Dan Hukum
Rabu, 22 Maret 2023 | 08:49 WIB
SLEMAN – Pastvnews.com warta politik dan hukum, Pemerintah Kabupaten Sleman melakukan penandatanganan MoU dengan Kejaksaan Negeri Sleman terkait sinergi kerja sama bidang hukum. Proses penandatanganan dilakukan oleh Bupati Sleman, Hj. Kustini Sri Purnomo bersama Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Sleman, Widagdo, pada Senin 20 Maret 2023 di Aula Lantai 3 Kantor Setda Kabupaten Sleman.
Read more
Selasa, 7 Maret 2023 | 07:57 WIB
Kulonprogo- Pastvnews.com warta politik memasuki tahun politik 2023 dan menjelang tahun pileg 2024, seorang bernama Wahyu Narto tinggal di lingkungan yang dekat dengan 2 ormas keagamaan islam terkenal, membuatnya Ia harus banyak belajar untuk menerima perbedaan dan bersikap terbuka terhadap keragaman sehingga selaras dengan kehidupan bermasyarakat.
Read more
Sabtu, 4 Maret 2023 | 07:40 WIB
Yogyakarta- media pastvnewscom, peresmian omah putih dan tugiman center merupakan sebuah kegiatan ormas untuk mendorong Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024.
Read more
Selasa, 21 Februari 2023 | 06:53 WIB
Sleman - Pastvnews.com warta politik dan hukum, Pemerintah Kabupaten Sleman bersama dengan Federasi Serikat Pekerja Rokok Tembakau Makanan Minuman Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSP RTMM SPSI) deklarasikan gempur rokok ilegal.
Read more
Senin, 13 Februari 2023 | 21:05 WIB
Sleman- Pastvnews.com Suasana kampanye sudah mulai menggeliat di Daerah Istimewa Yogyakarta. Kegiatan yang sempat di abadikan itu dibungkus dengan kegiatan sosial, silaturahmi, harlah dan sebagainya, itu membuat "rasa" pemilu menjadi kian terasa.
Read more
Kamis, 9 Februari 2023 | 07:07 WIB
SLEMAN - Pastvnews.com warta daerah. Lintas kasus, dugaan korupsi mulai disisir jelang hari pers nasional 2023 ternyata wartawan dari berbagai mas media kompak angkat kasus dugaan korupsi dana hibah pariwisata senilai 10 milyar.
Read more
Kamis, 2 Februari 2023 | 21:34 WIB
Sleman - Pastvnews.com, sebanyak 74 Aparatur Sipil Negara (ASN) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Administrator, Pengawas, Kepala Puskesmas, dan Kepala Sekolah dilantik serta diambil sumpah jabatannya oleh Bupati Sleman Selasa 31 Januari 2023.
Read more
Kamis, 26 Januari 2023 | 10:29 WIB
Gunungkidul- pastvnews.com, launching perkumpulan wartawan media online indonesia PWMOI DPD Gunungkidul Minggu 22 Januari 2023 dihadiri banyak pihak baik dari Anggota Dpw, DPD dan pemerintah setempat hingga masyarakat luas
Read more