Jelang Lebaran 1442 H Wech Buruh Gendong Pasar Beringharjo Yogya Masa Pandemi Sepi Order
Rabu, 12 Mei 2021 | 20:20 WIBKota Yogyakarta – PASTVNEWS .COM, lintas sosial, larangan Mudik tahun ini 2021 bersamaan dengan masih adanya pandemi, sehingga membuat kondisi ekonomi masyarakat semakin terpuruk.
Seperti halnya di Pasar Beringharjo Yogyakarta, pasar sebelum pandemi selalu ramai dipenuhi para pedagang, pembeli, dan pengunjung, namun kini terlihat lenggang hingga terpantau tak sedikit kios-kios dan lapak terpaksa tutup oleh pemiliknya
Tidak hanya para pedagang yang merasakan dampak menurunnya kuantitas pengunjung, maka para buruh gendong atau kuli panggul pun juga merasakan dampak berat.
Di Pasar Beringhajo sedikitnya ada 200an buruh gendong yang bekerja mencari nafkah namun adanya pandemi membuat tak bi9sa berbuat banyak.
Ponirah (63) salah satu buruh gendong Pasar Beringharjo mengatakan, sebelum pandemi melanda paraburuh gendong bisa mendapatkan penghasilan hingga Rp 50.000 per hari. “kalau sekarang mencari satu dua pedagang atau pengunjung yang mau menggunakan jasa gendongan sudah makin sulit,”
Akibatnya para buruh gendong di pasar Beringharjo ini harus rela pulang-pergi dari Kulonprogo menuju Jogja, yang terkadang tanpa membawa uang sedikitpunatau hampa.
Rabu (12/5) Tim ACT DIY bersama Yayasan Annisa Swasti (Yasanti) dan Polresta Yogyakarta menggelar distribusi bantuan paket pangan lebaran kepada 215 Buruh Gendong Pasar Beringharjo, Yogyakarta.
Dengan penuh antusias mereka mengantre untuk menukarkan kupon dengan paket pangan yang telah disediakan.
Danang salah satu tim aksi cepat mengatakan buruh gendong termasuk yang sangat terdampak karena pasar semakin sepi, selain itu kita juga akan mekukan distribusi bantuan untuk para pekerja transportasi seperti supir, kernet, hingga porter yang terdampak dari adanya kebijakan pelarangan mudik akibat pandemi,” Pungkas Danang. Gibact/tim editor pastvnews

Video Terkait
- H.Immindi Kasmianta Lurah Maguwoharjo Sleman Mengucapkan selamat Hari Raya Iedul Fitri 1442 H
- KOMUNITAS BURUNG PERKUTUT JELANG LEBARAN GEBER LOMBA PERKUTUT RAMADAN CUP 2021
- Masjid Agung Dr. Wahidin Soedirohoesoedo Sleman Kini Berdiri Megah
- Jogjess Komunity Menyapa Relasi ‘Mengucapkan Selamat Hari Raya Iiedul Fitri 1442 H/2021
- Ngabuburit Mencari Menu Di Pasar Ramadhan Masjid jami' Kauman Nanggulan, Kulon Progo
- Upaya Tekan Laju Pandemi Lurah Maguwoharjo Sleman Bagikan 1000 Masker
- Jajaran Redaksi Serta Management PASTVNEWS Mengucapkan Selamat Hari Raya Iedul Fitri 1442 Hijriyah, 2021 Masehi Mohon Maaf Lahir Batin
- Fakta Menarik Masjid Agung Bantul Muadzinnya Sepuh 65 Tahun Talenta Suaranya Tetap Merdu
- Puncak Punthuk Ngepoh Tempat Nan Cantik Saksikan View Alam Ada Suguhan Singkong Prajurit
- Ngabuburit Sepak Bola “Ramadhan Cup 2021 ” Nanggulan Kulon Progo Ajang Menyalurkan Bakat
- Tanam Brambang Biaya 10 Juta Jual 8 Juta Jelas Ora Cucuk Lha Terus Arep Kerjo Opo Kang ?
- Masa Pandemi Warga Padukuhan Gunungasem Ngoro-oro Patuk Masih Eksis Gelar Rasulan
- Masa mandemi new normal penghobi burung sudah banyak turun ke lomba
- Perundingan Bipartit PT.SRR Sementara Buntu Karyawan Minta Pesangon Normal 1, 4 Milyar ?
- Asmindo DIY Inisiasi Gelar Pameran Secara Virtual Seluruh Indonesia
- Peternak perkutut masih eksis walaupun kondisi negara di guncang virus covid 19
- Dampak Akibat Covid 19 Lama Industri Rambak Segoroyoso Terancam Bangkrut
- Relawan Bacabup Ini Kunjungi Warga Ringankan Beban
- KH Fahmi Basya 'Seluruh Dunia Menyatakan Perang Melawan Virus' Perang Dunia III
- Hampir 2 Pekan Jalan Jogja Wonosari - Patuk Gunungkidul Lengang
- Gerakan Penyemprotan Disinfektan Pemdes Terbah Patuk Libatkan Berbagai Element
- Pasangan Balon Cawub -Bacabup Ini Siap Bertarung Dikancah Pemilukada 2020
- Biawak akan serang petugas pembersih sedimen di tangkap
- Relawan "NO-TO" Lakukan Upaya Pemberantasan Covid -19
- Dwiyono Kades Terpilih Desa Kedungpoh Nglipar Menang Raih 1542 Suara
- Telaga Towati Tepus Gunungkidul Bebas Dari Polusi Udara Jahat.
- Pesona Wisata Beton Ponjong Gunungkidul
- YOGJA YOUTH FARMING" BEROPSESI JADI LABORAT PELESTARIAN ALAM
- IMOGIRI BERTEKAD LESTARIKAN SENI DAN BUDAYA WISATA
- Antisipasi kenakalan siswa SMPN 2 Jetis Bantul Jalin Komunikasi Dengan Wali Murid
- Cakades Joko Purnomo Kedungkeris Nglipar disambut meriah warga
- Bunga amarilis primadona yang bisa dikembangan diberbagai wilayah
- Angin Puting Beliung Menerjang SDN Waduk Sedikitnya 8 Rumah Warga Rusak
- Budi Oetomo Prasetyo Ponjong Gunungkidul Jabarkan Ide Nawa Karsa Manunggaling Cipta
- Jalan menuju Wisata Ke Pesisir Selatan Bantul Mulus
- Bantuan Beras Meringankan Beban Santri Dan Pengelola Ponpes
- Budi Oetomo Gunungkidul ‘Menjawab Panelis ‘Restrukturisasi Birokrasi Dan APBD Harus
- Inilah 11 Wajah Bacabup Gunungkidul 2019 Via Nasdem 'Siapakah Yang Pantas ?
- Nasdem Menjaring 11 Bacalon Bupati Gunungkidul
- Lulusan Akademi Komunitas Seni Budaya di Wisuda Sultan
- Inilah Obyek Pendidikan Semburan Air Melengkung Taman Pintar Yogya
- Zaman Kolonial Jepang Pakaian Saja Susah Baju Yang Ada Goni Seperti Ini
- Ikut Senam Sehat 2019 HUT Golkar Bantul 2 Warga Raih Sapi dan Motor
- Menikmati Semilir Angin Di Embung Merdeka Bantul'





