Jogja Coffee Week Tema "Journey to The Brew" Siap Digelar September 2025
Rabu, 27 Agustus 2025 | 14:13 WIBYogyakarta- Pastvnews.com Jogja Coffee Week dengan tema “Journey to the Brew” kembali akan digelar pada September 2025 di Yogyakarta.
Adapun rangkaian kegiatan dirancang lebih menarik bagi seluruh stakeholder.
Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh PT Medialink Internasional bersama Mahaka Attraction, dengan dukungan penuh dari KADIN Indonesia, KADIN DIY, Pemda DIY, Pemkot Yogyakarta, SiBakul Jogja, ASKI, JEC, serta Loman Park sebagai Hotel partner.
Acara tersebut digelar bertujuan untuk mendorong pertumbuhan industri kopi dari hulu hingga hilir, mulai dari petani, UMKM, hingga perusahaan pemilik merek ternama.
Selain mempercepat pemulihan ekonomi nasional, JCW juga diharapkan dapat membuka peluang ekspor kopi Indonesia ke pasar global yang terus berkembang, sekaligus memperkuat ekosistem bisnis dan mendorong pertumbuhan sektor pariwisata.
“Jogja Coffee Week adalah bukti nyata bahwa industri kopi kita sangat dinamis dan terus berkembang. Kami ingin memberikan wadah yang tak hanya berskala nasional, tetapi juga membuka peluang internasional,” ujar Rahadi Saptata Abra, Ketua Panitia JCW.
Ditargetkan lebih dari 30.000 pengunjung, panitia menghadirkan lebih dari 160 booth pameran dari berbagai sektor dalam skema B2B dan B2C melalui zonasi tematik, antara lain, Roastery, Coffeeshop, Tools-Machinery & Packaging, Coffee Pairing, Milk.
Flavours & Essences, Street Coffee, IoT & Innovation, Coffee Tourism, Government & Financial Institutions, Tea & Chocolate, Wellness, Pastry, Herbs, Traditional Food, Coffee Related Industry, hingga Food & Beverage.
Abra mengatakan ,“Peserta pameran tidak hanya berasal dari Yogyakarta dan Jawa, namun juga dari berbagai provinsi di Indonesia, mulai dari Papua Tengah, Kalimantan Barat, Sumatra, hingga Bali, sehingga menegaskan posisi JCW sebagai panggung nasional industri kopi.
Menghadirkan juga tujuh kompetisi tingkat nasional, mulai dari Green Bean Competition dimana biji kopi terbaik akan ditampilkan di Paviliun Indonesia Coffee Showcase serta dilelang, kemudian kompetisi Brewers, Cup Taster, Barista Innovation Challenge, Fun Roasting Competition, hingga Latte Art Competition.
Agenda makin lengkap dengan CoffeeTalk & Workshop edukatif bersama para ahli, barista, roaster, budayawan, hingga praktisi keberlanjutan.
“Selain itu, Coffeetainment akan memeriahkan suasana dengan pertunjukan musik dan seni, ditutup dengan awarding night yang merayakan capaian para pelaku kopi,” pungkas Abra.
Wakil Ketua KADIN DIY, sekaligus Steering Committee JCW Robby Kusumaharta menyebut kopi adalah salah satu faktor penguat budaya dan juga perekonomian Indonesia.
“Kopi adalah salah satu kekuatan budaya dan ekonomi Indonesia. JCW adalah momen tepat untuk memperkuat kolaborasi, promosi, serta inovasi dari seluruh sektor industri kopi,” tutur Robby. (Mar)

Video Terkait
- Kantor Pertanahan Sleman Serahkan 171 Sertifikat Tanah Hak Milik Kasultanan Kepada Pemkab Sleman
- Peringati HUT RI 80 Warga Tirtosari Kretek Bantul Gelat Jalan Sehat Meriah
- Jajaran Dewan Pengawas - Direktur PDAM Tirta Sembada Sleman Resmi Dilantik
- Jambore Literasi 2025. Wabup Sleman. Ajak Masyarakat Jadikan Literasi Bagian Dari Gaya Hidup
- Guna Pastikan Pelayanan SPBU Transparan Akuntabel, Pemkab Sleman dan Hiswana Migas DIY Tandatangani Komitmen Bersama
- Sleman festival culture 2025
- Warga Terdampak Proyek Mapolda DIY Akhirnya Dapat Perhatian Untuk Relokasi
- Pemkab Sleman Lepas Atlet dan Ofisial yang Akan Berlaga di PORDA XVII dan PEPARDA IV DIY 2025
- Ini Gelaran Upacara Peringatan HUT RI 80 Pemda Slenan 17 Agustus 2025
- Pemerintah Banguntapan Bantul Peringati HUT RI 80 Di Lapangan Wiyoro ‘Paskibra Sukses Kibarkan Bendera Sang Saka Merah Putih
- Masa Pandemi Warga Padukuhan Gunungasem Ngoro-oro Patuk Masih Eksis Gelar Rasulan
- Masa mandemi new normal penghobi burung sudah banyak turun ke lomba
- Perundingan Bipartit PT.SRR Sementara Buntu Karyawan Minta Pesangon Normal 1, 4 Milyar ?
- Asmindo DIY Inisiasi Gelar Pameran Secara Virtual Seluruh Indonesia
- Peternak perkutut masih eksis walaupun kondisi negara di guncang virus covid 19
- Dampak Akibat Covid 19 Lama Industri Rambak Segoroyoso Terancam Bangkrut
- Relawan Bacabup Ini Kunjungi Warga Ringankan Beban
- KH Fahmi Basya 'Seluruh Dunia Menyatakan Perang Melawan Virus' Perang Dunia III
- Hampir 2 Pekan Jalan Jogja Wonosari - Patuk Gunungkidul Lengang
- Gerakan Penyemprotan Disinfektan Pemdes Terbah Patuk Libatkan Berbagai Element
- Pasangan Balon Cawub -Bacabup Ini Siap Bertarung Dikancah Pemilukada 2020
- Biawak akan serang petugas pembersih sedimen di tangkap
- Relawan "NO-TO" Lakukan Upaya Pemberantasan Covid -19
- Dwiyono Kades Terpilih Desa Kedungpoh Nglipar Menang Raih 1542 Suara
- Telaga Towati Tepus Gunungkidul Bebas Dari Polusi Udara Jahat.
- Pesona Wisata Beton Ponjong Gunungkidul
- YOGJA YOUTH FARMING" BEROPSESI JADI LABORAT PELESTARIAN ALAM
- IMOGIRI BERTEKAD LESTARIKAN SENI DAN BUDAYA WISATA
- Antisipasi kenakalan siswa SMPN 2 Jetis Bantul Jalin Komunikasi Dengan Wali Murid
- Cakades Joko Purnomo Kedungkeris Nglipar disambut meriah warga
- Bunga amarilis primadona yang bisa dikembangan diberbagai wilayah
- Angin Puting Beliung Menerjang SDN Waduk Sedikitnya 8 Rumah Warga Rusak
- Budi Oetomo Prasetyo Ponjong Gunungkidul Jabarkan Ide Nawa Karsa Manunggaling Cipta
- Jalan menuju Wisata Ke Pesisir Selatan Bantul Mulus
- Bantuan Beras Meringankan Beban Santri Dan Pengelola Ponpes
- Budi Oetomo Gunungkidul ‘Menjawab Panelis ‘Restrukturisasi Birokrasi Dan APBD Harus
- Inilah 11 Wajah Bacabup Gunungkidul 2019 Via Nasdem 'Siapakah Yang Pantas ?
- Nasdem Menjaring 11 Bacalon Bupati Gunungkidul
- Lulusan Akademi Komunitas Seni Budaya di Wisuda Sultan
- Inilah Obyek Pendidikan Semburan Air Melengkung Taman Pintar Yogya
- Zaman Kolonial Jepang Pakaian Saja Susah Baju Yang Ada Goni Seperti Ini
- Ikut Senam Sehat 2019 HUT Golkar Bantul 2 Warga Raih Sapi dan Motor
- Menikmati Semilir Angin Di Embung Merdeka Bantul'
A PHP Error was encountered
Severity: Notice
Message: Trying to get property of non-object
Filename: include/function.php
Line Number: 822





