Kembali Ke Index Video


Menikmati Libur Lebaran 2021 Di Pantai Depok Bantul

Senin, 17 Mei 2021 | 08:08 WIB
Dibaca: 600
LIBUR LEBARAN HARI KE 4 TAHUN 2021 PANTAI DEPOK BANTUL

Bantul - pastvnews.com, masa libur lebaran bermanfaat bagi keluarga yang selama ini mungkin jarang ketemu karena pandemi.

Libur lebaran di pantai depok seperti  hasil jeperetan media ini merupakan libur yang di abadikan pada 16 Mei 2021 .

Kawasan pantai Depok Bantul dan sekitarnya ramai pengunjung, bahkan salah satu fasilitas yang di sewakan para pemilik fasilitas seperti motor ATV juga beroperasi sehingga para pemilik mendapatkan penghasilan.

Marno salah satu pemiliki mengaku tahun ini 2021 saat lebaran sepi beda dengan  liburan sebelum adanya pandemi, untuk sewa atv  hanya 50.000 per 15 menit  'paparnya. 

Kawasaan pantai depok merupakan deretan pantai di sepanjang  pantai selatan Bantul yang memiliki khas ombak besar dan selalu berbunyi menggelegar dengan buih air putih selalu bertabarkan. tim red




Video Terkait


Tidak Ada Komentar

Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi