Peringati Hari Anti Korupsi 2019 Mahasiswa Demo Tuntut Bantul jangan Ada Korupsi
Selasa, 10 Desember 2019 | 08:33 WIBBantul - Media online.Pastvnews.com - Lintas Politik dan Hukum - Dalam rangka untuk memperingati Hari Anti Korupsi (HAK) 2019, demo Bantul DIY anti korupsi , digelar oleh puluhan orang yang mengatasnamakan Pergerekan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), di halaman Kantor DPRD ini, Senin (9/12).
Awak media Pastvnews, melaporkan, para pengunjukrasa datang dan menggelar unjukrasa dengan membawa poster, menererikan yel yel qnti korupsi dan berorasi yang intinya bahwa Bantul anti dan jangan ada korupsi.
Dalam kejadian ini massa menuntut untuk bertemu dengan pimpinan dan para dewan . Mereka menyampaikan aspirasinya dan memperoleh tanggapan oleh kalangan dewan.
Dalam kejadian ini nampak para petugas keamanan dari kepolisian dan Satpol PP. Mereka bertugas memberikan pengamanan.
Pada kesempatan ini secara kebetulan sedang ada sidang paripurna DPRD. Sedangkan para demontrans terus menunggu sambil orasi dan teriak yel yel.
Pada kesempatan itu, mereka ditemui dan bernegosiasi dengan seorang pegawai sekwan.
Setelah sidang paripurna usai mereka ditemui oleh sejumlah dewan masing- masing Nur Subiyantoro (Ketua Dewan), Aryunadi dan Anton Wahono keduanya dari F PDI Perjuangan .
Selain itu mereka juga ditemui Wakil Bupati Abdul Halim Muslih. Pada kesempatan itu , Nur Subiyantoro dalam menanggapi para pengunjukrasa mengatakan, pihaknya menghargai, meeispon dan meegapresiasi tuntutan para demonstran agar Bantul terbebas dari korupsi
Aspirasi dari panjenengan sedoyo, saya menyambut positf dan memperhatikannya", kata Nur Subiyantoro.
Sementara itu Abdul Halim Muslikh dalam tanggapannya mengatakan, pihak siap dan mengapresiasi tuntutan para demokstran."Ini stidaknya bisa sebagai upaya untuk mengingatkan semua pihak.
Ya saya kira baik bahwa jangan sampai ada korups,i karena hanya akan merugikan", kata Halim.
Unjukrasa berlangsung aman, lancar dan tertib. Pada kesempatan ini para petugas keamanan nampak bertugas untuk mengantisipasi berbagai kemungkianan kejadian yang tidak diinginkan. Supardi

Video Terkait
- Kontes Kambing Perkanas Sajikan Keunikan dan Seni Yang Prestasi Pernah Laku 800 Juta
- Kontraktor Tabrak UU Pertambangan ? 'Proyek Talut Gayamharjo Gunakan Galian C
- Akibat Tiang Listrik Roboh Jalan Poros Sendangrejo Minggir Sleman Di Pasangi Polis Line
- Sleman Diterjang Badai, Tiga Petugas PLN Dilarikan ke RS
- Di Sleman Hari Gini Masih Ada Proyek Misterius Hampir Selesai Tak Transparan "Siapa Kontraktornya ?
- Lomba Kambing Perkanas Sleman 2019 Exotarium Meriah
- Jelang Libur Tahun Baru 2020 Hotel Ring Satu Borobudur Banjir Bookingan
- Jogja Exotarium Rayakan Ulang Tahun Dengan Mengelar Kontes Kambing Kaligesing
- Jum'at 6/12/2019 Turun Hujan Di Jogja Mulai Merata
- SMA N 2 Banguntapan Bantul Maksimalkan Belajar Via IT
- Jalan menanjak dan berkelok menjadi hiburan di desa yang asri
- Dwiyono Kades Terpilih Desa Kedungpoh Nglipar Menang Raih 1542 Suara
- Telaga Towati Tepus Gunungkidul Bebas Dari Polusi Udara Jahat.
- Pesona Wisata Beton Ponjong Gunungkidul
- YOGJA YOUTH FARMING" BEROPSESI JADI LABORAT PELESTARIAN ALAM
- IMOGIRI BERTEKAD LESTARIKAN SENI DAN BUDAYA WISATA
- Antisipasi kenakalan siswa SMPN 2 Jetis Bantul Jalin Komunikasi Dengan Wali Murid
- Cakades Joko Purnomo Kedungkeris Nglipar disambut meriah warga
- Bunga amarilis primadona yang bisa dikembangan diberbagai wilayah
- Angin Puting Beliung Menerjang SDN Waduk Sedikitnya 8 Rumah Warga Rusak
- Budi Oetomo Prasetyo Ponjong Gunungkidul Jabarkan Ide Nawa Karsa Manunggaling Cipta
- Jalan menuju Wisata Ke Pesisir Selatan Bantul Mulus
- Bantuan Beras Meringankan Beban Santri Dan Pengelola Ponpes
- Budi Oetomo Gunungkidul ‘Menjawab Panelis ‘Restrukturisasi Birokrasi Dan APBD Harus
- Inilah 11 Wajah Bacabup Gunungkidul 2019 Via Nasdem 'Siapakah Yang Pantas ?
- Nasdem Menjaring 11 Bacalon Bupati Gunungkidul
- Lulusan Akademi Komunitas Seni Budaya di Wisuda Sultan
- Inilah Obyek Pendidikan Semburan Air Melengkung Taman Pintar Yogya
- Zaman Kolonial Jepang Pakaian Saja Susah Baju Yang Ada Goni Seperti Ini
- Ikut Senam Sehat 2019 HUT Golkar Bantul 2 Warga Raih Sapi dan Motor
- Menikmati Semilir Angin Di Embung Merdeka Bantul'




