Pemilihan Dukuh "Wahyu Setiawan Membekuk Kotak Kosong "
Minggu, 17 November 2013 | 19:37 WIBPatuk-PASTVNEWS.COM, Jago tunggal yang hanya melawan kotak kosong Wahyu Setiawan menang mutlak setelah panitia selesai melakukan penghitungan surat suara di balai padukuhan Nglanggeran Kulon Desa Nglanggeran.
Ketua Panitia Pilduk mengatakan jumlah DPT ada 314 namun mereka tidak dapat hadir 100 % meski demikian calon tunggal mendapat 242, sedang kotak kosong 32 dan gugur 2 Suara.
Sebelumnya desas desus yang beredar di desa wisata gunungapipurba tersebut akan di menangkan kotak kosong, karena saat panitia memperpanjang pendaftaran masih 1 orang peminat.
Pilduk ini ternyata masyarakat Nglanggeran Kulon Patuk Gunungkidul datang sejak pagi dan mereka memilih kadus baru.
Salah satu penyemangatnya bila tidak ada Dukuh,kata mereka bila ada bantuan bisa saja ke lain padukuhan.
Untuk itu kami sepakat menjadikan calon dukuh tunggal tersebut sebagai dukuh baru, meski kalau ada dua calon mungkin kami akan berubah pilihan "kata salah satu warga yang menggunakan hak pilihnya usai memasukan hasil coblosannya di TPS namun tak mau di sebut namanya.
Wahyu Setiawan sebelumnya menjabat RT setempat sehingga warga tidak kesulitan untuk mengenalnya. "fiq/pur

Video Terkait
- Pak Camat Anti Bank Plecit dan Sompil Harus Berani Tampil
- Calon Pemimpin RI Harus Memilik Jejak Yang Baik Tidak Boleh Korup
- Masjid Al-amin di rehap donatur mengalir
- Sumarno kades terpilih Patuk “sangat sederhana tapi pendukungnya luas biasa
- Heboh jelang pildes Bunga Kenongo di temukan di pojok TPS pilkades Patuk
- Pilkades Patuk Tiga Calon “Sumarno Paling Kinyis
- Jago menang pilkades kader sykuran sembelih ayam
- Pildes Nglegi aman & sukses pasca pildes saling bersalaman
- Aroma Kemanyan Tercium, Apa Dukun Santet Bermain di Pilkades Bunder ?
- Unggul tipis pilkades Bunder masih berbuntut ?




