Kembali Ke Index Video


Prospek ternak udang galah di lahan sempit

Jumat, 30 Mei 2014 | 17:44 WIB
Dibaca: 6092
Prospek ternak udang galah di lahan sempit
HASIL UDANG GALAH DI KOLAM RUMAH

Media – PAS TV NEWS.COM, Udang galah bias di ternak di lahan sempeit, oleh sebab itu usaha ini juga berprospek bagus di lahan sempit dan atau tambak udang modern dan jelas dapat berkembang biak meskipun di kolam mini seperti di halaman rumah.

Seperti pengungkapan H.Dhofir kepada media ini, beternak udang galah saya memang  tidak di lahan pantai selatan akan tetapi hanya di kolam saja.

Namun untuk membuat udang mau berkembang memang harus di rawat dan di berikan yang lokasi yang bagus, suatu contoh kolam saya desain berkotak kotak dan di buat tempat untuk berteduh, selain itu suhu juga harus dingin.

Sedang untuk ransum juga perlu di perhatikan yakni dengan menu yang kualitas.

Yang terpenting telaten dan bibit sebisa mungkin harus yang sudah siap, meski harga beli bagi yang telah siap lebih mahal, namun hasilnya menggembirakan, usaha udang galah ini untuk mencukupi kebutuhan di rumah makan tempat saya “kata Pak Haji tersebut “red




Video Terkait


Tidak Ada Komentar

Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi