Kembali Ke Index Video


Inilah Panorama dari Puncak Tugu Gandu Pandang Pucung Wukirsari Imogiri Bantul

Jumat, 31 Juli 2015 | 12:32 WIB
Dibaca: 7562
puncak tugu dan gardu pandang gunung pucung

Imogiri-PASTVNEWS.COM, Sebuah desa wisata kembali muncul di Bantul yakni desa wisata Pucung Rejo beralamat di Pucung Wukirsari Bantul, Desa wisata ini terdiri dari 5 Padukuhan (1) Dengkeng ( 2)Karangtalun (3) Karang Asem (4) Jatirejo,(5)  Nogosari II

Desa wisata ini berdiri sejak 14 juni 2015 dengan membentuk kelompok sadar wisata secara permanen dan tertuang dalam AnggAran dasar dan rumah tangga Pokdarwi (AD/ART).

pucung wukirsari

Kelompok Sadarwisata Pucung Rejo di dirikan unruk mengelola dan melakukan pemberdayaan masyarakat setempat melalui ragam kegiatan seperti kerajinan kuliner, kerajian bambu, kuliner, wisata alam dan wisata sejarah, religi dan wisata hobi  perburungan.

jalan menuju singosaren -pucung mengular

Salah satu panorama alam yang akan di kembangkan adalah  puncak gardu pandang yang bisa menjadi salah satu daya tarik wisata alam pucung rejo.

Dari puncak gardu ini wisatawan dapat melihat panorama wilayah yang lain seperti makam Raja raja Jawa di Imogiri, areal persawahan, jalan desa yang mengular seperti dalam foto, Gunung Becici, di Dlingo dan seabrek pemandangan menarik lainnya.

puncak tugu gardu pandang pucung

paling puncak tugu pucung terdapat pohon jambu mete

Dari puncak ini pula wisatawan dapat menonton ke sekiling gunung dengan bebas. Untuk sampai di lokasi memang harus naik dengan jalan kaki melalui setapak hingga di puncak sejauh 800 meter dari pemukiman warga.

puncak gunungkembar tenaghnya da batu dan luas datar

Lokasi puncak masih rimbun sehingga rencana warga dan pokdarwis akan membuat gardu pandang di lokasi untuk melengkapi obyek wisatanya.

gunung kembar luas dan lapang

Selain gunung yang bagus sebagai tempat untuk menonton alam gunung yang di sebeluh timurnya juga cukup menarik dan lebih tinggi dari puncak tugu kembar di areal ini puncaknya lebih datar serta juga menarik "dari pucung pastvnews.com melaporkan.




Video Terkait


Tidak Ada Komentar

Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi